JURNAL AKUNTANSI INDO N E S I A 73
release_rua6watfafgdplkb5m4b7tesym
by
Hendri Setyawan, Adhyaksa Rianristyadi
2013
Abstract
This study aims to: (1) to determine the differences in perceptions between students who have and who have followed the accounting courses accounting practitioners of Islamic sharia, (2) to determine differences in perceptions between students who have not taken an accounting class accounting practitioners Islamic sharia and the practitioners Islamic accounting, and (3) to determine differences in perceptions between students who have attended courses and practitioner of Islamic accounting accounting accounting practitioners Islamic sharia. PENDAHULUAN Perkembangan ekonomi Islam ditandai dengan munculnya praktik-praktik ilmu akuntansi syariah seperti halnya perbankan syariah yang bermunculan secara pesat. Dalam perkembangannya, ilmu akuntansi syariah yang semula fokus pada tatanan praktik mulai merambat ke arah tatanan prinsip terutama pada pelaku maupun praktisi akuntansi yang berada di dalamnya. Berkaitan dengan prinsip, masyarakat pada masa ini telah memberikan penilaian positif terhadap lembaga keuangan syariah (Muhammad, 2002). Dengan maraknya masyarakat yang berprinsip bahwa lembaga keuangan syariah itu baik, maka akan semakin tinggi pertumbuhan lembaga-lembaga keuangan syariah di Indonesia. Oleh karena itu, sangat diperlukan sumber daya tenaga akuntansi syariah yang handal dan terpercaya dalam mengelola lembaga syariah. Praktisi yang bekerja di lembaga keuangan syariah ini harus dapat menjamin semua transaksi keuangan dilaksanakan berdasarkan prinsip-prinsip syariah dan sejalan dengan standar akuntansi keuangan syariah. Akuntan yang taat pada prinsip-prinsip akuntansi syariah tentu memiliki kriteria-kriteria tertentu yang
In text/plain
format
Archived Files and Locations
application/pdf 178.6 kB
file_jj4xqwe55rdfdposrzgz7snvpy
|
web.archive.org (webarchive) jurnal.unissula.ac.id:80 (web) |
article-journal
Stage
unknown
Year 2013
access all versions, variants, and formats of this works (eg, pre-prints)